Home » » Selfie Pakai Tongsis Saltem (Salah Tempat)

Selfie Pakai Tongsis Saltem (Salah Tempat)

Diceritakan oleh Tricahyo Abadi pada Wednesday, October 1, 2014 | 7:58 AM

Selfie Salah Tempat

Foto ini saya ambil saat berkunjung ke Alun-alun Kota Wisata Batu pada 16 Agustus 2014 lalu. Nampak dalam gambar dua orang gadis sedang ber-selfie ria dengan bantuan tongsis (tongkat narsis). Namun jika diteliti, ada yang salah dengan mereka. Coba perhatikan!

Selfie pakai tongsis, sayang saltem
Selfie pakai tongsis, sayang saltem. (tukarcerita.com)
Sudahkah menemukan keganjilan foto di atas? :D

Selfie Salat (Salah Alat)

Foto di bawah ini dishare oleh Bapa Nggak Nggilap Mblerengi di grup FB Kawruh Jawa. Di foto nampak dua gadis belia berjilbab (terlalu) serius melakukan selfie dengan pose Duck Face. Mereka memakai kamera DSLR yang begitu berat untuk selfie. Biasanya, selfie dengan kamera DSLR dilakukan dengan menggunakan mode auto shot/jepret otomatis yang bisa setting waktu beberapa detik. Namun, mereka memilih melakukan selfi tersebut dengan cara yang lazimnya dilakukan dengan HP. 


Selfie memakai kamera DLSR
Selfie yang aneh. Bapak sebelahnya bukan ustadz, kan? Epic moment! :D (foto: Bapa Nggak Nggilap Mblerengi)

Jika menurut Anda bermanfaat, silakan berbagi tulisan ini ke teman Anda dengan tombol Google+, Twitter, atau Facebook di bawah ini.
Comments
0 Comments
0 Comments

Berikan Komentar

Post a Comment

Translate This Page into